Penyerahan Bantuan Korban Angin Puting Beliung di Kelurahan Pasayangan

Senin (12/02) sekitar jam 15.45 Wita telah terjadi bencana angin kencang atau angin puting beliung di Kecamatan Martapura Kota Desa Pesayangan Barat, Pesayangan Utara, dan Desa Tunggul Irang Seberang. Angin memporakporandakan rumah dan fasum dengan total Sebanyak 25 buah rumah, 2 fasum, 21 kk, 84 jiwa, dengan keadaan 13 rusak berat, 1 rusak sedang, 13 rusak ringan.


Data Dampak Angin Putting Beliung
– Desa Pesayangan Barat RT 4
Rusak Berat 8 Buah Rumah (8 KK 30 Jiwa ) :
1. Acil Naluh (1 KK 3 Jiwa)
2. Purnama (1 KK 2 Jiwa)
3. Nuryakin (1 KK 7 Jiwa)
4. Faijah (1 KK 7 Jiwa)
5. Syarkawi (1 KK 3 Jiwa)
6. Komarudin (1 KK 2 Jiwa)
7. Iful (1 KK 4 Jiwa)
8. Halimatus (1 KK 2 Jiwa)
Rusak Ringan 2 Buah Rumah (2 KK 8 Jiwa)
1. Amat Idah (1 KK 3 Jiwa)
2. 8. Anita (1 KK 5 Jiwa)

Desa Pesayangan Utara RT 2 (7 Buah Rumah Rusak Ringan 7 KK 29 Jiwa, 1 Buah Bangunan Sekolah Rusak Berat, 1 Buah Bangunan Dealer Rusak Ringan, & 1 Buah Mesjid Rusak Ringan)
1. Guru Samsuri (1 KK 4 Jiwa)
2. H. Asid (1 KK 3 Jiwa)
3. H. Tohal (1 KK 4 Jiwa)
4. Hj. Galuh (1 KK 7 Jiwa)
5. Rahimah (1 KK 3 Jiwa)
6. Hj. Sholatiah (1 KK 2 Jiwa)
7. H. Tamrin (1 KK 6 Jiwa)
8. Dealer Honda Rusak Ringan
9. Sekolah Madrasah Bangun Jaya Rusak Berat
10. Mesjid Alkaromah Martapura Rusak Ringan

Deaa Tunggul Irang Seberang
RT 4 : 7 Buah Bangunan (4 Rusak Berat, 1 Rusak Sedang, 2 Rusak Ringan)
Rusak Berat (4 KK 17 Jiwa)
1. Ahmad Fanani Bonea (1 KK 6 Jiwa)
2. M. Ibni (1 KK 4 Jiwa)
3. Mahmudi (1 KK 4 Jiwa)
4. Ismail (1 KK 3 Jiwa)
Rusak Sedang (1 KK 4 Jiwa)
1. Hasanudin (1 KK 4 Jiwa)
Rusak Ringan (2 KK 5 Jiwa)
1. Pahriani (1 KK 3 Jiwa)
2. M. Saibin (1 KK 2 Jiwa)
RT 5 : 1 Buah Bangunan Rusak Ringan (1 KK 5 Jiwa)
1. Abdul Aziz (1 KK 5 Jiwa)

Mesjid Alkaromah Martapura tak luput menjadi amukan sang angin puting beliung  yang terjadi pada sore itu

Sekitar pukul 17.30  wita, Bupati Banjar H. Khalilurrahman beserta Plt. Kepala Pelaksana BPBD, I. Gusti Nyoman Yudiana, M.Si. didampingi oleh Camat Martapura Kota dan anggota TRC BPBD langsung merapat ke tempat kejadian bencana untuk menyerahkan bantuan berupa  terpal, mie instan beserta air mineral.

About Pamula 208 Articles
BPBD Kabupaten Banjar Jln.Indrasari No.8 Martapura Tlpn/Fax : (0511) 5910127 Visi : Terwujudnya Ketangguhan dan Kemandirian Masyarakat dalam Menghadapi Bencana